Senin, 29 Juni 2015

PERMAISURI DUA KHALIFAH, HIJRAH DUA KALI, SALAT MENGHADAP DUA KIBLAT

PERMAISURI DUA KHALIFAH, HIJRAH DUA KALI, SALAT  MENGHADAP DUA KIBLAT
Ada banyak hal yang unik pada diri Asma’ binti ‘Umais, baik dari sisi nasab, setatus sosial, hingga peran beliau di masa-masa awal perjuangan islam.

Asma’ binti ‘Umais dikenal sebagai salah seorang sahabat perempuan yang berjiwa mulia. Beliau adalah saudari ipar Rosulullah SAW, sebab saudari seibunya, Maimunah binti Harits merupakan istri Rasulullah SAW.

SIAPA LEBIH UTAMA ABU BAKAR ATAU ALI ?

SIAPA LEBIH UTAMA ABU BAKAR ATAU ALI
Abul Faraj Jamaluddin Abdurrahman bin Abil Hasan Ali Ibnul Jauzi (509/510-597 H) merupakan Ulama’ besar yang kapasitas keilmuannya tidak perlu diragukan. Beliau juga termasuk penulis yang produktif. Karya-karya beliau meliputi berbagai disiplin keilmuan, diantaranya Zabud-Masir fi ‘Ilmit-Tafsir, al-Maudhu’at, serta al-Muntazham fi Tarikhil-Umam.

Sabtu, 27 Juni 2015

BURUNG PUN BERSYUKUR

Konon sewaktu Sahabat Anas bin Malik menemani Rosulullah SAW ke hutan, beliau melihat seekor burung sedang berkicau. Rasulullah bersabda: “Tahukah engkau apa yang diucapkan burung itu?” Anas bin Malik menjawab, “Allah dan Rasulnya lebih tahu.” Rasulullah bersabda: “Burung itu berkata, ‘Ya Tuhanku.... engkau hilangkan penglihatanku dan engkau jadikan aku buta. Maka berilah aku rizki karena aku lapar.’”

Rabu, 17 Juni 2015

MASUK ISLAM KARENA MUSANG TUKAR NAMA DENGAN ANJING

MASUK ISLAM KARENA MUSANG TUKAR NAMA DENGAN ANJING
Rasyid bin Abdi Rabbih adalah sahabat Rasulullah SAW. Sebelum masuk islam namanya Dzalim. Ketika masuk islam namanya diubah oleh Rasulullah SAW menjadi Rasyid. Masuk islam dan penggantian namanya, ternyata memiliki kaitan erat dengan dua jenis binatang, yaitu musang dan anjing.

Ceritanya begini, Zhalim (Nama Asal Rasyid) bersala dari marga Bani Zhafar (cabang dari klan bani Sulaim). Marga atau klan ini menyembah berhala Suwa’ yang terdapat di Mualla. Berhala yang konon berasal dari zaman nabi Nuh ini disembah oleh beberapa klan, seperti Hudzail dan Bani Sulaim.

LEBIH ANEH DARI SERIGALA YANG BISA BICARA

LEBIH ANEH DARI SERIGALA YANG BISA BICARA
Salamah bin al-Akwa’, seorang sahabat Anshar, kisah masuk islamnya sangat unik. Ketika Rasulullah sudah hijrah ke Madinah, waktu itu Salamah masih belum masuk islam.

Suatu saat, Salamah melihat seekor serigala sedang memburu seekor rusa. Rusa itu kena dan setelah beberapa saat serigala berhasil melumpuhkannya. Salamah mengejar dan menyelamatkan rusa itu dari gigitan dan terkaman serigala.

Selasa, 16 Juni 2015

MENANGIS TIGA HARI KARENA BUNUH SEEKOR SEMUT

MENANGIS TIGA HARI KARENA BUNUH SEEKOR SEMUT
Seorang ulama sufi bernama Abdul Wahid, suatu ketika mendengar ada seorang perempuan sufi ahli ibadah di daerah basrah. Maka, bersama dengan beberapa temannya, ia bermaksud berkunjung dan menyampaikan salam kepada perempuan sufi ini.

Sampai di depan rumahnya, ada beberapa orang datang dan memberi tahu mereka : “Kalian tidak akan bisa bertemu dengan perempuan sufi itu.”
“Memangnya kenapa?” Tanya Abdul Wahid.

“Sejak tiga hari ia mengunci pintu dan menangis terus-menerus.”

Senin, 15 Juni 2015

SATU SEMUT MENGGIGIT, SEMUT LAIN DI BUNUH

SATU SEMUT MENGGIGIT, SEMUT LAIN DI BUNUH
Ada seorang Nabi sedang berteduh dibawah pohon. Akhirnya, beliau digigit oleh seekor semut yang berada di bawah pohon itu.

Merasa terganggu oleh semut itu, maka Nabi tersebut menyuruh untuk mengeluarkan barang-barang bawaannya untuk mengeambil perlengkapan untuk membakar.

SYEKH AR-RIFA’I PENYAYANG HEWAN NOMOR WAHID

SYEKH AR-RIFA’I PENYAYANG HEWAN NOMOR WAHID
Mungkin sulit sekali mencari penyayang binatang semacam Syekh ar-Rifa’i. Beliau adalah tokoh sufi besar pendiri tarekat Rifa’iyah, sebuah ordo sufi yang memiliki banyak pengikut, terutama di dataran Afrika Utara.

Konon, apabila adanyamuk hinggap dan mengigitinya, beliau tidak pernah mengusirnya. Bila ada orang yang hendak mengusir nyamuk yang mengigit tubuh beliau itu, beliau justru melarangnya. “biarkan nyamuk ini minum dari darah yang  telah dijadikan sebagai bagian rezekinya oleh Allah,” Kata beliau.

Minggu, 14 Juni 2015

PIPIT PINCANG DAN NASIB SYEKH AZ-ZAMAKHSYARI

Syekh az-Zamakhsyari, pengarang tafsir al-Kassyaf, seorang ulama terkenal yang beraliran Muktazilah. Kakinya pincang dan ia melajang sampai akhir hayatnya. Konon, pada masa kecilnya, ia pernah menangkap seekor burung pipit. Ia mengikat kakinyan dengan seutas benang. Ketika ia sedang bermain-main dengan pipit itu, ternyata burung mungil itu terlepas darinya dan terbang rendah menyeret talinya.

Az-Zamakhsyari kecil mengejar burung pipitnya itu dan berhasil menangkap tali pengikatnya. Ia pun menarik tali burung pipit itu kearah berlawanan. Maka, kaki pipit itu putus dan tubuhnya jatuh ke tanah.

SAYYIDINA UMAR DAN TUNGGANGANNYA YANG LETIH

SAYYIDINA UMAR DAN TUNGGANGANNYA YANG LETIH
Sayyidina Umar bin al-Khatthab ra, konon, pernah sangat ingin makan ikan segar. Beliau tidak menemukan penjual ikan segar di sekitar tempat tinggalnya. Syahdan, beliaupun menunggang untanya mencari penjual ikan segar sampai perjalanan sejauh dua hari.

Sabtu, 13 Juni 2015

KOMPUTER GENERASI PERTAMA

KOMPUTER GENERASI PERTAMAMeletusnya perang dunia kedua, membikin negara-negara yang terlibat didalamnya berupaya mengembangkan komputer untuk mengeksploit potensi strategis yang dimiliki komputer. Hal ini meningkatkan pendanaan pengembangan komputer serta mempercepat kemajuan teknik komputer. Pada tahun 1941 M, Konrad Zuse, seorang insinyur Jerman, membangun sebuah komputer, Z3, untuk mendesain pesawat terbang dan peluru kendali.

IMAM AL-GHAZALI DAN LALAT YANG HINGGAP DI TEMPAT TINTANYA

Imam al-Ghazali merupakan ulama’ hebat yang sangat masyhur. Selain masyhur dengan hujah-hujahnya yang tajam, beliau juga masyhur sebagai ulama’ sufi yang pemikiran tasawufnya memiliki pengaruh luas dikalangan muslimin.

IMAM AL-GHAZALI DAN LALAT YANG HINGGAP DI TEMPAT TINTANYA

Jumat, 12 Juni 2015

UJI KESABARAN IMAM AL-SYAFI’I

Siapa yang tak kenal Imam al-Syafi’i. Disamping dikenal kealimannya. Ia juga dikenal dengan budi pekertinya yang luhur. Diceritakan oleh al-‘Arif al-Sya’rani : suatu ketika ada seorang yang tidak senang dan iri kepada Imam al-Syafi’i.

UJI KESABARAN IMAM AL-SYAFI’I

BERBAGI ROTI DENGAN ANJING

Suatu waktu, Sayidina Hasan bin Ali, cucu Rosulullah SAW, melintasi sebuah perkebunan. Dikebun itu, beliau melihat seorang budak berkulit hitam yang sedang beristirahat bekerja dan makan roti. Didekatnya ada seekor anjing. Ia memakan sepotong roti kemudian memberikan sepotong rotinya lagi kepada anjing tersebut.

BERBAGI ROTI DENGAN ANJING

Kamis, 11 Juni 2015

BIOGRAFI IMAM AL-ISNAWI (704-772 H)

Tak Segan Koreksi Pemikiran al-Nawawi


Nama lengkapnya Abdurahim Ibn Hasan Ibn Ali Ibn Ibrahim al-Amuwi, dikenal dengan Jamaluddin Abu Muhammad al-Isnawi. Lahir di Isna, sebuah kota subur didataran tinggi pinggir kiri sungai Nil.
BIOGRAFI IMAM AL-ISNAWI (704-772 H)

UMAR BIN ABDUL AZIZ DAN PERLAKUAN ADILNYA TERHADAP BINATANG

Umar bin Abdul Aziz, Khalifah Dinasti Umayyah yang sangat adil itu, konon keadilannya tidak hanya ditujukan kepada rakyatnya yang berupa manusia, tapi juga ditujukan untuk binatang-binatang dinegerinya.

UMAR BIN ABDUL AZIZ DAN PERLAKUAN ADILNYA TERHADAP BINATANG

Rabu, 10 Juni 2015

BELOKAN PASUKAN KARENA KASIHAN KEPADA ANJING

Tahun 8 Hijriyah Rosulullah SAW membawa 10 ribu pasukan berkuda dari Madinah untuk menaklukkan Makkah. Hal itu karena orang-orang Quraisy telah melanggar perjanjian yang telah dibuat oleh kedua pihak pada saat Shulhul-Hudaibiyah (Perdamaian Hudaybiyah).

BELOKAN PASUKAN KARENA KASIHAN KEPADA ANJING

ABU HURAIRAH SI BAPAK KUCING KECIL

Siapa yang tak kenal Abu Hurairah. Periwayat hadis yang sangat terkenal itu, ternyata memiliki sejarah yang lekat dengan kucing.

ABU HURAIRAH SI BAPAK KUCING KECIL
Cara Seo Blogger